Jumat, 15 Februari 2008

Jumper



Pengen banget bisa kaya di film jumper pindah tempat dalam sekejap ^.^
hari ini badan gue rasanya cape banget ampe tadi siang aja sempet curi2 waktu bobo he..he..
sorenya gua n alex ke MM nonton film "Jumper" Hayden Christensen bagus juga filmnya yg produser-in Mr&Mrs Smith, Bourne Trilogy.
tapi emang yah kalo org dikasi kekuatan seperti itu pasti digunakan buat yg enga2 karena kita memang sulit bisa menyamakan diri dgn Tuhan hrs bisa mengontrol keinginan.
harus belajar mengendalikan diri ^.^
Diangkat dari novel karya Steven Gould, Jumper berkisah tentang seorang pemuda yang mengetahui bahwa ia dapat menerobos tempat-tempat di seluruh dunia. Dalam pencahariannya pada orang yang ia anggap bertanggung jawab atas kematian ibunya, sang pemuda tersebut direktur oleh Agen Keamanan Nasional bersama dengan pemud alainnya yang memiliki kemampuan yang sama

Tidak ada komentar: